Paket Character Building Semarang

Posted by


Outbound Semarang - Character Building jika dilihat dari segi bahasa artinya membangun karakter. Membangun bisa berarti mendirikan, membina, atau bisa juga memperbaiki. Karakter bisa berarti watak, tabiat, akhlak, atau budi pekerti yang tentunya masing-masing individu berbeda. Dalam konteks pelatihan, training, atau pendidikan membangun karakter (Charcter Building) adalah proses membina, memperbaiki, atau membentuk tabiat,watak, kejiwaan,budi pekerti dan perilaku yang sesuai dengan yang dibutuhkan di tempat kerja atau sebuah lingkungan untuk mendukung proses terwujudnya sebuah goal perusahaan atau organisasi.

Sebuah Paket Outbound Training dengan tema Character Building adalah salah satu metode pelatihan dengan mamanfaatkan alam dan permainan dinamika kelompok untuk memberikan pencerahan dan ide-ide personal dalam mengembangkan karater dasar yang dimiliki sehingga menjadi lebih maksimal dalam proses pencapaian target-target kedepan.


Tujuan dari Character Building Training dengan konsep Pelatihan Outbound
  1. Membantu Anda tahu tentang apa yang Anda inginkan dan bagaimana meraihnya.
  2. Membantu Anda membangun dan membina hubungan personal lebih erat, lebih kuat, dan lebih mendalam.
  3. Meningkatkan self-confidence (kenyamanan/kepercayaan-diri) dan self-esteem (penghargaan-diri) Anda.
  4. Memperkuat kemampuan Anda untuk berhubungan dengan orang lain.
  5. Menempatkan Anda ke “kursi yang pas saat mengendarai mobil” dijalur kehidupan
  6. Membuat Anda bisa berkomunikasi lebih efisien dan persuasive .
  7. Membuat Anda lebih sering meraih kinerja terbaik untuk masa kini dan masa datang.
  8. Mengubah keyakinan-keyakinan tentang diri dan tentang dunia yang sebelumnya membatasi dan menghambat perkembangan Anda.
  9. Membuat Anda menjadi lebih kreatif.
  10. Membantu Anda mengontrol cara berpikir, berperasaan, dan bertindak.
Menginkan Paket Character Building di Semarang dengan metode Outbound ?

Hubungi

Jelajah Outbound
Telp./WA            085641116661
email                  cs@jelajahoutbound.com




Demo Blog NJW V2 Updated at: 01.41

0 komentar:

Posting Komentar

Kotak

Kotak

Popular Posts